Rabu, 28 Januari 2015

Sedikit saja

Aku tidak minta banyak kepada mu aku hanya minta sedekit saja .. iya hanya sedikit tapi kamu masih belum mau memberi sedikit saja itu buat aku .. mungkin aku salah iya aku memang selalu salah , aku salah telah menaruh hati padamu , lalu aku salah telah mencintai kamu yang tak pernah mencintai aku bahkan mungkin cintamu memang bukan untuk ku ..jika aku dapat meminta aku tak pernah menginginkan rasa ini ada , tapi apa boleh buat aku tak dapat pungkiri rasa ini , rasa yang tak pernah ku pinta , rasa ini datang begitu saja lalu kenapa rasa ini tidak dapat pergi begitu saja ?
Seandainya bisa ku pinta padamu setelah rasa ini ada yaitu “ Tolong Hargai Rasa yang Sedang Bersemayam di hati ini , Rasa ini milikmu yang Tersesat di hati ku “
Rasa Yang entah dari mana datang nya dan atas unsur apa ia datang dan bersemayam di hati ini , hati yang tak tau apa - apa , hati yang tak tau kenapa rasa ini bisa sampai disini hati yang tak mengerti tentang rasa ini dan hati yang tersakiti bila rasa ini tak terbalas , apa kamu masih tega dengan hatiku , hati yang tak mengetahui apa - apa , hati yang tak bersalah ini , hati ini yang merasakan semua akibat dari perbuatan rasamu , ini hati bukan mainan . 
Apakah mencintai kamu harus merasakan sesakit ini ?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar